Cara Membuat Roti Bolu Coklat Kukus Maknyus |
Coba saja salah satu Cara Membuat Roti Bolu Coklat Kukus Maknyus yang disampaikan detail dan mudah dalam artikel ini. Jika keluarga tercinta penggemar cemilan serba manis resep ini akan cocok menemani waktu bersama dengan orang-orang tecinta.
Tidak perlu kuatir, pemula kuliner juga bisa mempraktekkan membuat roti bolu yang lezat dan menggoda selera.
Simak beberapa keterangan berikut :
Cara Membuat Roti Bolu Coklat Kukus Maknyus
Bahan-bahan :
- beli 1 kotak cake Mix Coklat yang siap jadi biasanya terdapat di supermarket, Swalayan
- 4 butir telur
- 3 sdm air
- 100 gr mentega, cairkan
Cara Membuat :
- Panaskan panci pengukus dengan tutup terbungkus kain
- Campurkan Cake Mix coklat, telur, air dalam mangkuk besar. Kocok bersama mikser kecepatan rendah sekitar 1 menit. Lalu lanjutan dengan kecepatan tinggi sampai adonan mengembang sekitar 10-15 menit.
- Setelah itu masukkan mentega cair, aduk perlahan dengan spatula sampai tercampur rata.
- Tuang adonan ke dalam cetakan yang telah dilapisi kertas roti. Kukus adonan roti sampai matang selama 10 menit.
- Angkat dalam panci kukus. Potong kotak. Sajikan selagi hangat.
Bagaimana, cukup mudah bukan Cara Membuat Roti Bolu Coklat Kukus Maknyus ? Dijamin semua orang akan merasakan sensasi roti bolu yang lezat nan nikmat. Happy Kuliner Day :)
0 Response to "Cara Membuat Roti Bolu Coklat Kukus Maknyus"
Post a Comment